ChatGPT Bisa Melemahkan Otak? Ini Hasil Penelitian Ilmiahnya yang Mengejutkan!

ChatGPT Bisa Melemahkan Otak? Ini Hasil Penelitian Ilmiahnya yang Mengejutkan!
Sumber :
  • teknoreview.net

Menariknya, kelompok yang menggunakan mesin pencari tradisional justru melaporkan tingkat kepuasan yang lebih tinggi terhadap hasil tulisannya. Mereka merasa lebih terlibat dalam proses berpikir dan memahami topik yang mereka kerjakan.

Robot vs Robot! China Sukses Gelar Liga Sepak Bola AI Pertama di Dunia, Tanpa Campur Tangan Manusia!

Sebaliknya, pengguna AI seperti ChatGPT justru mengaku ragu dengan kualitas pekerjaan mereka, meskipun tampaknya tulisan mereka lebih rapi secara struktur. Ini menunjukkan bahwa peran manusia dalam berpikir tidak bisa sepenuhnya digantikan oleh mesin.

Apa Saja Risiko Penggunaan AI Secara Berlebihan?

Penelitian ini memperingatkan bahwa jika tren ketergantungan terhadap AI terus berlanjut, bisa jadi akan muncul dampak jangka panjang seperti:

Hal ini tentunya menjadi perhatian serius, terutama dalam konteks dunia pendidikan dan pelatihan generasi muda.

AI: Bantu atau Bahayakan?

Halaman Selanjutnya
img_title