Sering Terjadi! 4 Masalah Honda Beat yang Bisa Merusak Performa Motor

Sering Terjadi! 4 Masalah Honda Beat yang Bisa Merusak Performa Motor
Sumber :
  • Honda

Untuk mencegah kerusakan lebih lanjut, pemilik Honda Beat disarankan rutin memeriksa kabel di area ini dan melakukan perbaikan jika diperlukan.

2. Dudukan Kabel Bergesekan dengan Mesin

Mau Tarikan Ngebut atau Irit Daya? Kenali Bedanya Baterai 60V vs 72V

Masalah berikutnya terletak pada dudukan kabel atau klip kabel yang bersinggungan langsung dengan mesin. Gesekan yang terjadi terus-menerus dapat menyebabkan kabel sensor CKP lecet, mengeras, bahkan putus jika tidak segera ditangani.

Solusi yang bisa dilakukan adalah mengatur posisi kabel agar tidak bersentuhan langsung dengan mesin. Dengan begitu, risiko kerusakan dapat diminimalkan, dan usia pakai sensor CKP bisa lebih panjang.

3. Relay Utama yang Sering Bermasalah

Anti Ribet! Begini Cara Ganti Batok Lampu Sendiri di Rumah Tanpa Mekanik!

Jika sensor injektor berkedip sebanyak 12 kali, ini bisa menjadi tanda bahwa relay utama mengalami gangguan.

Penyebab umumnya adalah korosi atau jamur pada kaki-kaki relay, sehingga suplai listrik 12V ke sistem injeksi tidak maksimal.

Halaman Selanjutnya
img_title
Trik Jitu Memperbaiki Aki Motor Tanpa ke Bengkel, Cuma Butuh Alat Sederhana