Geger! Trump Pukul Indonesia dengan Tarif Impor 32%, Langsung Diumumkan via Medsos Pribadi!

Geger! Trump Pukul Indonesia dengan Tarif Impor 32%, Langsung Diumumkan via Medsos Pribadi!
Sumber :
  • freepik

Daftar Negara Kena Tarif Trump: Laos & Myanmar Paling Tinggi!

Perang Dagang Memanas: Trump Berlakukan Tarif Impor 10-70% Mulai 1 Agustus 2025

Berikut perbandingan tarif impor Trump untuk beberapa negara:

Trump Pede: "AS Akan Bangkit Kembali!"

Di akhir suratnya, Trump memberi sinyal tarif bisa berubah tergantung hubungan bilateral.

"Jika kerja sama AS-Indonesia baik, tarif ini bisa turun. Tapi kalau tidak, siap-siap naik lagi!"

Ia juga mengancam akan menghukum negara yang "akali" tarif dengan mengalihkan ekspor via negara ketiga—seperti yang sering dilakukan China via Vietnam.

Halaman Selanjutnya
img_title