Dibongkar Orang Terdekat, Shin Tae-yong Tolak Banyak Tawaran Usai ‘Ditendang’ dari Timnas Indonesia
Sabtu, 1 November 2025 - 14:52 WIB
Sumber :
- Ulsan HD
Federasi kini tengah memutar otak untuk menentukan pelatih baru yang mampu membawa Indonesia kembali bersaing di level Asia. Sementara itu, Shin Tae-yong tampaknya masih memilih menunggu waktu yang tepat untuk kembali ke dunia kepelatihan.
Baca Juga :
Wonderkid Liga Belanda Mirip Messi, Keturunan Maluku Ini Bisa Jadi Amunisi Baru Timnas Indonesia
Shin Tae-yong memang bukan sosok biasa di sepak bola Asia. Kariernya menunjukkan konsistensi, keberanian mengambil keputusan, dan keteguhan dalam prinsip. Meski kini tanpa klub, ia tetap menjadi figur yang disegani dan selalu menarik perhatian, terutama bagi para pencinta Timnas Indonesia yang masih berharap akan reuni suatu hari nanti.
Baca Juga :
Dua Legenda Timnas Kompak Dukung Park Hang-seo Jadi Pelatih Baru Indonesia, Media Vietnam Curiga
| Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
|---|---|
| @gadgetvivacoid | |
| Gadget VIVA.co.id | |
| X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
| Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
| Google News | Gadget |